Minggu, 25 Maret 2012

PS 1 Emulator

Hayy.. sobat semua apa kabarnya? baek aja bukan! saya minta maaf  karena agak lama fakum alias gak update di karenakan ada berbagai kesibukan, jadi gak kebagian waktu untuk update blog.
Nahh.. untuk kesempatan kali ini aku share aplikasi PS 1 Emulator, pada kesempatan sebelumnya sudah saya share PS 2 Emulator, gimana mainya seru bukan  xixi..xi.!!.

Untuk PS 2 Emulator spesifikasi komputer atau laptopnya harus tinggi, tapi jangan kawatir bagi sobat semua yang spek komputernya pas pasan tapi pingin main PS 1 pakai saja PS 1 Emulator, dan caranya pun sangat mudah! sobat semua gak usah repot-repot untuk menginstal programya, cukup download PS 1 Emulator, extrac filenya dan 2klik ePSXe dan  mainkan gamenya.

Cara seting :
* Buka folder epsxe160
* 2klik ePSXe, klik config lalu vedeo, pilih Pete,s OpenGl Driver 1,74
* Klik config lalu bios, klik select lalu pilih iso file SCPH101, trus open dan OK

Untuk cara main klik file lalu pilih run CDROM atau run ISO,
dan untuk ile iso sobat harus merubah dulu CD gamenya menjadi iso.

Link download : Download PS 1 Emulator   4shared
                         Download PS 1 Emulator ziddu

Selamat bermain game

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

hardware n aksesoris
infokomputer-kita